Dalam update terbaru, Google translate mampu menerjemahkan teks di semua aplikasi, akses offline untuk iOS, dan dukungan bahasa Cina di fitur Word Lens.

Fitur baru yang paling besar adalah “Tap to Translate”. Ketika diaktifkan, jadi setiap kali kamu ingin menterjemahkan kata dari lawan bicara kamu dengan hanyak menekan gelembung di sisi layar kamu dengan mudah.

Jadi tidak hanya menterjemahkan kata fitur terbaru ini juga dilengkapi teks suara jadi dapat menjawab rekan asing atau teman secara langsung.

Ide awalnya ini muncul dari kejengkelan ketika ingin menterjemahkan chat dari teman kamu yang harus mengkopi - paste ke aplikasi Google Translate kemudia kembali lagi ke aplikasi chatting itu lagi. Pembaruhan mendukung fitur ini mendukung semua 103 Terjemahkan bahasa, yang lebih bagus lagi fitur “Tap to Translate” dapat bekerja dengan aplikasi apapun, bahkan ketika offline.

Perubahan lengkap Google translate v.5.0.0

  • Type to translate 90 languages
  • Use your camera to translate text instantly in 26 languages
  • Two-way automatic speech translation in 40 languages
  • Draw with your finger as a keyboard alternative
  • Download language packs for when you’re traveling, or if your connection is expensive or slow.
  • Star and save translations for future reference
  • Take pictures of text for higher-quality translations or for languages not supported by instant camera translation

Download